top of page
Wisata Budaya Belitong
Beripat Beregong
Beripat Beregong adalah tarian adu kejantanan khas Belitung. Penari yang mendapat bekas gebukan paling sedikit adalah pemenangnya dan berhak meminang sang putri idaman.
Berebut Lawang
Berebut Lawang adalah tradisi saling berbalas pantun antara dua pihak dari masing- masing mempelai pria atau wanita.
Dul Mulok
Dul Mulok adalah sebuah pementasan atau opera yang bersumber dari sebuah cerita yang pada syair-syair lama.
Betiong
Betiong adalah sebuah pementasan saling berbalas pantung sambil diiringi oleh iringan instrumen musik.
Lagu Tradisional Belitung
Audio Cerita Rakyat Belitung
bottom of page